spot_img
Rabu, Mei 8, 2024
spot_img

Angkat UMKM Naik Kelas, Erick Thohir Minta BNI Percepat Penerbitan NIB

Pelaksanaan Penerbitan NIB di kota Lampung ini juga beragendakan sosialisasi untuk “Kemudahan Mendapatkan Sertifikat Halal bagi Pelaku UMK (usaha mikro kecil) Perseorangan” yang dibawakan oleh Narasumber dari BPJH (Badan Penyelenggara Produk Halal) dan tips “Meningkatkan Usaha Mikro dan Kecil di Era Digital” dengan Narasumber langsung dari Grab Indonesia.

Diharapkan, hadirnya NIB ini bukan saja mempermudah para pelaku UMK untuk mendapatkan perizinan secara online, tetapi juga bisa meningkatkan kapabilitas mereka dengan kemudahan untuk melakukan ekspor produk ke luar negeri, seiring dengan salah satu produk unggulan BNI yaitu Xpora agar dapat memudahkan para pelaku usaha memaksimalkan pasar penjualannya ke luar negeri, BNI siap hadir untuk membantu pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) naik kelas hingga menjadi pemain bertaraf internasional.

- Advertisement -

Bagaimanapun saat ini peran UMKM sangat krusial, karena merupakan soko guru perekonomian nasional dalam menghadapi ancaman resesi global di tahun depan. (Ach/Ibn)

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini