spot_img
Sabtu, Mei 4, 2024
spot_img

BPJS Ketenagakerjaan Suguhkan Inovasi Layanan

Tidak hanya dari sektor fisik, BPJS Ketenagakerjaan juga melakukan transformasi layanan dengan simplifikasi proses klaim melalui Jamsostek Mobile (JMO) yang berhasil memangkas proses klaim dari 5 hari menjadi hanya 15 menit

Aplikasi tersebut terus dikembangkan dengan penambahan berbagai fitur yang dapat memenuhi kebutuhan peserta diantaranya fitur manfaat layanan tambahan perumahan pekerja yang diperuntukan bagi pekerja yang membutuhkan fasilitas pembiayaan perumahan, fitur alternatif penyediaan pinjaman konsumtif kepada peserta, serta beragam fitur lain diantaranya fitur promo, fitur streaming, fitur e-wallet, fitur top-up hingga fitur inclusive job center.

- Advertisement -

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi mengapresiasi inisiatif BPJS Ketenagakerjaan untuk semakin mendekatkan diri dengan para peserta lewat beragam inovasi layanan yang diberikan. Menurutnya hal tersebut telah sesuai dengan cita-cita BPJS Ketenagakerjaan di usianya ke 45 untuk menyatukan semangat sejahterakan pekerja.

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini