spot_img
Sabtu, Mei 4, 2024
spot_img

Utang, Utang Lagi, dan Lagi Utang Menjadi Ambyar!

Oleh: Syafril Sjofyan, Penulis adalah Pemerhati Kebijakan Publik, Sekjen FKP2B, Aktivis Pergerakan 77-78

KNews.id- LIZ Truss mundur dari Perdana Menteri Inggris. Jabatan bergengsi. Baru seumur jagung. Karena mau berutang. Utang mau menutupi APBN yang ambyar.

- Advertisement -

Kenapa utang lagi. Ingin agar rakyat Inggris punya kehidupan ekonomi lebih baik. Dengan memotong pajak. Pajak dipotong. Pemasukan APBN berkurang, ya utang jalan keluarnya. Tak terduga Poundsterling mata uang juga paling bergengsi. Ambrol nilainya.

Ojo dibandingke. Emang. Rakyat Indonesia beda dengan rakyat Inggris. Nrimo. Indonesia utangnya malah sudah sepertiga dari besarnya APBN. Artinya besaran APBN setiap tahun sepertiganya habis untuk bayar utang. Menurut begawan Ekonomi. Dr. Rizal Ramli untuk bayar bunga utang saja dengan berutang lagi. Artinya utang kita sudah gali lubang tutup jurang.

- Advertisement -

Jurang tidak akan bisa ditutupi. Malah lubang gali-galian di mana-mana. Liz yang mundur di Inggris bertujuan meningkatkan kehidupan ekonomi dengan memotong pajak. Sementara di negerinya Presiden Jokowi. Utang ditambah untuk meningkatkan infrastruktur. Bukan langsung untuk meningkatkan kesejahteraan, pajak tidak dipotong malah dinaikan.

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini