spot_img

Tak Menyebut Gas Air Mata Penyebab Tragedi Kanjuruhan, Muslim Arbi: Jokowi tidak Punya Hati Nurani!

KNews.id- Presiden Joko Widodo (Jokowi) tidak mempunyai nurani dengan tak menyebut gas air mata penyebab tragedi Kanjuruhan.

“Banyak warganet yang kecewa pernyataan Jokowi yang tidak menyebut gas air mata polisi penyebab tragedi Kanjuruhan. Sikap Jokowi itu menunjukkan tidak mempunyai nurani,” kata pengamat politik Muslim Arbi kepada suaranasional.com, Jumat (7/10).

- Advertisement -

Menurut Muslim, Jokowi justru menyalahkan tangga stadion Kanjuruhan dan pintu terkunci menjadi penyebab tragedi Kanjuruhan.

Berita Lainnya

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti
- Advertisement -spot_img

Terkini