spot_img
Selasa, Mei 7, 2024
spot_img

Tujuh Cara Membersihkan Lendir di Tenggorokan dan Paru-paru Secara Alami

5. Berkumur dengan Air Garam
Studi dari JAMA Otolaryngology-Head & Neck Surgery pada 2018 mencatat berkumur dengan larutan garam selama lebih dari seminggu secara konsisten membuat lendir di paru-paru menipis. Caranya adalah campurkan secangkir air hangat dengan setengah atau tiga per empat sendok teh garam, lalu berkumurlah selama 30-60 detik.

6. Hirup Minyak Esensial
Menghirup uap panas adalah metode yang dapat membantu membersihkan penumpukan lendir di saluran pernapasan. Dengan menambahkan beberapa tetes minyak esensial ke dalam air, dapat membuatnya jauh lebih efektif.

- Advertisement -

7. Kunyit
Bumbu dapur ini mengandung senyawa kurkuma yang memberikan efek antivirus, antibakteri, dan antiinflamasi. Kunyit juga memiliki sifat antioksidan yang berarti dapat membantu mengurangi iritasi dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh.

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini