spot_img
Selasa, Mei 21, 2024
spot_img

Letkol (Purn) Dudung Kardalin: Investasi RRC Berujung ke Ekspansi Wilayah!

Di antara negara-negara penerima utama kredit China adalah Angola, Ethiopia, Kenya, Republik Kongo, Zambia dan Kamerun.

“Kebijakan jebakan utang China BRI (Belt and Road Inisiatif) sering dikritik dimana China menggunakan cara ini untuk menginstalasi objek vital dan pos-pos militernya di negara yang memiliki hutang dengan Tiongkok,” jelas AB Solissa.

- Advertisement -

Di bawah BRI, China menggelontorkan lebih dari USD 1 triliun sebagai pinjaman ke hampir 150 negara berkembang dan kurang berkembang dengan tingkat bunga tinggi, sehingga Beijing menjadi negara kreditur resmi terbesar di dunia untuk pertama kalinya.

Negara-negara seperti Pakistan dan Sri Lanka adalah contoh negara yang situasi dan kondisi negerinya, sangat mengkhawatirkan keberlangsungan jalannya hubungan utang-piutang bagi China.

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini