spot_img
Senin, Mei 6, 2024
spot_img

Waduh, Kereta Cepat Jakarta-Bandung Mencari Utang Tambahan sebesar Rp16 T ke RRC!

“Saat ini masih negosiasi final, tapi dari CDB tidak ada isu, tinggal struktur penjaminannya saja,” kata Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo.

Adapun pencairan dana pinjaman ini dikejar dapat pada Desember mendatang, supaya target penyelesaian proyek yakni Juni 2023 tidak meleset.

- Advertisement -

“(Desember) harus itu,” katanya saat ditanya kemungkinan pencairan dana.

Proyek KJCB mengalami pembengkakan biaya sebesar US$ 1,449 miliar atau setara Rp 21,4 triliun (kurs Rp 14.800/US$). Sehingga biaya proyek bertambah menjadi US$ 7,5 miliar dari US$ 6,071 miliar. Adapun skema penyelesaian yang disepakati pihak Indonesia dan China 25% ekuitas dan 75% pinjaman.

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini