spot_img
Sabtu, April 20, 2024
spot_img

Utang Capai Batas Tertinggi, Menkeu AS Peringatkan Risiko Gagal Bayar

KNews.id– Menteri Keuangan Amerika Serikat (AS) Janet Yellen meminta Departemen Keuangan untuk meluncurkan langkah luar biasa untuk mencegah pemerintah gagal bayar utang atau default.

Yellen menuturkan AS kemungkinan akan mencapai batas tertinggi utangnya, yaitu sebesar USD31,4 triliun pada 19 Januari mendatang.

- Advertisement -

“Begitu batas tercapai, Departemen Keuangan perlu mulai mengambil langkah-langkah luar biasa tertentu untuk mencegah Amerika Serikat gagal memenuhi kewajibannya,” kata Yellen kepada Ketua DPR dari Partai Republik Kevin McCarthy dan para pemimpin kongres lainnya, dilansir Reuters, Sabtu (14/1/2023).

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini