spot_img
Kamis, Januari 29, 2026
spot_img
spot_img

Pabrik Air Minum di Cidahu Sukabumi Bangkrut

KNews.id-Satu pabrik yang bergerak di bidang Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) di Kecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi resmi ditutup, hal tersebut akibat terdampak krisis ekonomi global.

Pabrik dibawah PT. Tri Banyan Tirta Tbk, pemilik brand Alto yang beroperasi di Kampung Pasir Dalam, RT 002/RW 002, Desa Babakanpari, Kecamatan Cidahu, tumbang akibat order menurun dampak dari resesi ekonomi global.

- Advertisement -

Ketua DPK Asosiasi Pengasaha Indonesia (APINDO) Kabupaten Sukabumi, Sudarno kepada Radar Sukabumi mengatakan, pihaknya membenarkan terjadinya penutupan aktivitas produksi PT Tri Bayan Tirta Sukabumi yang berada di wilayah Kecamatan Cidahu tersebut.

“Perusahaan dari PT Tri Bayan Tirta Sukabumi yang tutup tersebut, merupakan salah satu perusahaan yang masuk menjadi Anggota DPK APINDO Kabupaten Sukabumi,” kata Sudarno kepada Radar Sukabumi pada Minggu (20/11).

Berita Lainnya

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti
- Advertisement -spot_img

Terkini