spot_img
Jumat, April 19, 2024
spot_img

Empat Pangeran Saudi yang Dipenjara di Era Pemerintahan MbS

KNews.id-Sejak Putra Mahkota Mohammed bin Salman (MbS) menjalani pemerintahan Arab Saudi sejak 2017 lalu, sederet ulama bahkan keluarga kerajaan mendekam di penjara.

MbS tak ingin kebijakan dan visinya diganggu gugat. Ia sedang sibuk-sibuknya mereformasi Saudi menuju negara terbuka atau moderat sesuai visi 2030.

- Advertisement -

Visi 2030 merupakan kerangka strategi dan misi Saudi mengurangi ketergantungan negara pada minyak sebagai sumber utama pemasukan.

Mereka mendiversifikasi ekonomi dan mengembangkan sektor pendidikan, kesehatan, hingga pariwisata.

- Advertisement -

Namun, di tengah gebrakan Saudi tampaknya hanya ingin dianggap terbuka terhadap dunia luar. Namun, dalam hal kebebasan berpendapat tak mendapat ruang barang cuma sejengkal.

Berikut deret anggota kerajaan yang masuk bui era MbS

- Advertisement -

1. Pangeran Abdullah bin Faisal Al Saud
Abdullah menjadi sorotan usai Arab Saudi menjatuhkan vonis 30 tahun penjara pada Agustus lalu.

Ia ditangkap pada 2020 karena ketahuan membahas keponakannya yang ditahan. Sebelum Abdullah ditahan, ia berbincang dengan kerabatnya melalui telepon di Amerika Serikat.

Percakapan telepon itu ternyata didengar intelijen Saudi. Pihak kerajaan kemudian meminta dia pulang ke kampung halaman lalu menahan Abdullah.

Mulanya, Saudi memvonis hukuman bagi Abdullah 20 tahun penjara. Namun, beberapa bulan lalu, hukuman itu bertambah sepuluh tahun menjadi 30 tahun.

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini