spot_img
Jumat, April 26, 2024
spot_img

Bank Mandiri Gandeng Greenation Jalankan Program Waste to Energy

KNews.id-Pemerintah Kabupaten Banyuwangi bersama dengan Bank Mandiri terus membenahi pengelolaan sampah dan mengembangkan industri pariwisata berkelanjutan.

Dalam acara bertajuk Diseminasi Program: Waste to Energy, program kolaborasi antara Generation Foundation dengan Bank Mandiri atau yang dapat disebut Program EcoRanger, pihak-pihak ini mendorong pengelolaan sampah terpadu melalui pemberdayaan komunitas.

- Advertisement -

Dimas Teguh Prasetyo, Manager Program Pemberdayaan Greenation Foundation menjelaskan saat ini pihaknya tengah menjalankan pengelolaan sampah di wilayah Dusun Pancer, Banyuwangi, untuk meningkatkan pemanfaatan sampah organik menjadi energi.

“Aktivitas yang kami jalankan antara lain adalah pengumpulan sampah, yang telah dipilah oleh klien Sentra Kelola Sampah (SEKOLA) menjadi organik dan anorganik. Lalu, mengangkut sampahnya dengan tim operasional SEKOLA setiap hari. Selanjutnya pemilahan sampah kembali oleh tim operasional agar lebih mudah disalurkan sesuai dengan jenisnya. Selanjutnya, sampah yang telah dipilah tersebut diolah menjadi biogas dan BSF, untuk selanjutnya diangkut oleh DLH Kabupaten Banyuwangi,” urainya dalam acara yang berlangsung di Balai Dinas Pariwisata Banyuwangi, Rabu (15/3).

Berita Lainnya

Direkomendasikan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini