Seperti diketahui, Suku bunga The Fed naik ke kisaran 4,5%-4,75% pada awal Februari 2023 dan inflasi di AS pada Januari 2023 sebesar 6,4% yoy.
“Tingkat inflasi Amerika itu telah mengalami penurunan artinya ketika tingkat inflasi di amerika menurun aksi dari The Fed untuk menaikan suku bunga tidak diperlukan lagi, dari kondisi seperti itu tentu berdampak kepada kita,” ungkap Chandra. (Ach/Ibn)
- Advertisement -




