spot_img
Jumat, April 19, 2024
spot_img

Pemilik Rekening Rp320 Juta Dibobol Tukang Becak akan Polisikan Teller BCA

Kini Dewi sendiri yang berdiri di meja hijau sebagai penasihat hukum ayahnya dalam menggugat perkara pembobolan rekening BCA di PN Surabaya.

Tak cukup menjebloskan Mohamad Thoha sebagai aktor utama pembobolan rekening dan Setu sebagai tukang becak eksekutor pembobolan ke penjara, Dewi akan berjuang untuk mendapatkan keadilan hingga uang ayahnya kembali.

- Advertisement -

Untuk itu, dirinya siap melayangkan somasi terhadap BCA dan akan memidanakan teller bank tersebut yang telah mencairkan uang ayahnya kepada orang lain.

“Rencana mau saya somasi dulu. Setelah itu, saya akan laporkan ke BI (Bank Indonesia), ke OJK (Otoritas Jasa Keuangan), juga ke Polda Jatim,” ujar Dewi.

- Advertisement -

“Teller dong, tapi personalnya. Pertama personaliti ke kasirnya (teller), kenapa kok nggak di-cross-check KTP dengan wajah? Kenapa kok nggak ditelepon? Malah bilang itu nasabahnya,” imbuhnya. (Ach/Dtk)

Berita Lainnya

Direkomendasikan

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti

Terpopuler

Terkini