spot_img
Minggu, Januari 25, 2026
spot_img
spot_img

Ketum PBNU: Tak Ada Gunanya Menolak Timnas Israel U-20 untuk Palestina!

KNews.id- Tidak ada gunanya buat Palestina jika bangsa Indonesia menolak Timnas Israel U-20 bertanding di Tanah Air.

“Kalau kita cuma menolak Israel, ‘Jangan datang!’, habis itu tidur, apa gunanya buat Palestina? Enggak ada gunanya juga,” kata Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf (Gus Yahya di Istana Kepresidenan Jakarta, Jumat (24/3).

- Advertisement -

Gus Yahya mengatakan hal yang harus dilakukan adalah menaikkan daya tawar Indonesia di kancah internasional. Dengan demikian, Indonesia bisa membantu perjuangan Palestina dengan lebih baik.

Dia menyebut salah satu cara menaikkan daya tawar tersebut melalui gelaran Piala Dunia U-20. Oleh karena itu, Yahya mendukung gelaran tersebut.

Berita Lainnya

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti
- Advertisement -spot_img

Terkini