spot_img
Minggu, Januari 25, 2026
spot_img
spot_img

Daftar Empat Mal Sepi di Jakarta

KNews.id-Sejumlah mal di DKI Jakarta sepi pengunjung usai pandemi covid-19 menghantam Indonesia sejak 2020 lalu.

Meski pandemi sudah mereda, bahkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) resmi dicabut mal-mal ini tetap jauh dari kata ramai.

- Advertisement -

Mengutip detik.com, Senin (9/1), berikut sederet mal di Jakarta yang tampak sepi meski pandemi sudah mereda:

1. Ratu Plaza
Mal yang berlokasi di Sudirman, Jakarta Pusat, ini dikenal sebagai salah satu pusat perbelanjaan ternama di Ibu Kota. Namun, saat ini kondisinya bisa dibilang memprihatinkan.

- Advertisement -

Mal ini sepi sejak pandemi 2020. Kondisi ini pun membuat sebagian besar pemilik kios memutuskan untuk tutup.

Dulu para pedagang bisa meraup omzet hingga puluhan juta. Kini, pedagang hanya bisa mengantongi omzet di kisaran ratusan ribu. Walaupun penghasilan berkurang drastis, para pedagang tetap membayar sewa toko secara penuh.

Berita Lainnya

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti
- Advertisement -spot_img

Terkini