spot_img
Senin, Januari 26, 2026
spot_img
spot_img

Awal 2023, BSI Pastikan Kantor Perwakilan di Dubai akan Beralih Menjadi Kantor Cabang

KNews.id-PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) pastikan status kantor perwakilan BSI di Dubai akan berubah menjadi kantor cabang secara penuh pada awal tahun 2023.

Direktur Utama BSI Hery Gunardi mengatakan, perusahaan telah menerima letter of incorporation atau izin prinsip operasional dari Dubai International Financial Center (DIFC) pada 4 November 2021 yang lalu.

- Advertisement -

“Kami optimistis kehadiran BSI di Dubai dapat membuka pasar syariah yang selama ini belum tersentuh secara optimal,” kata Hery dalam keterangan resmi, dikutip Rabu (9/11).

Berita Lainnya

Ikuti Kami

0FansSuka
0PengikutMengikuti
0PengikutMengikuti
- Advertisement -spot_img

Terkini