KNews.id-Sosok itu bukanlah Ganjar Pranowo, apalagi Capres Koalisi Perubahan yakni Anies Baswedan. Sosok itu menurut Fahri adalah Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.
Dia mengatakan bahwa Prabowo bisa menjadi tokoh penengah saat terjadi polarisasi di pemilihan presiden (Pilpres) 2024.
- Advertisement -
“Yang saya respect dari Pak Prabowo adalah dia itu berjuangnya lama,” ungkap Fahri dikutip dari video yang diunggah Instagram @klipfahri, Kamis(16/3/2023).